Palembang, SindoSumsel. Com- Pengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sumsel melalui Bidang Pengumpulan dan Pengolahan Data (Pulahta) menggelar diskusi Penyusunan dan Pembuatan Buku Kiprah KONI Sumsel 2004-2024. Kiprah ini dimulai dari Ketua Umum KONI Sumsel Rosihan Arsyad, Syahrial Oesman, Muddai Mudang, Alex Noerdin dan Hendri Zainuddin dengan prestasi dan gaya …
Read More »Jelang PON 2024, Mawardi Yahya Harapkan KONI Sumsel Fokus Pada Pembinaan Atlet
PALEMBANG, SindoSumsel. Com – Wakil Gubernur Sumsel H Mawardi Yahya mengatakan, Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sumsel memiliki peran penting dalam mendongkrak prestasi olahraga di provinsi ini. Sebab itu, Mawardi Yahya meminta agar KONI Sumsel terus membuat terobosan agar potensi Sumsel di bidang olahraga dapat semakin berkembang. “Kita berharap KONI …
Read More »Mawardi Yahya Optimis Atlet Sumsel Masuk Target 10 Besar PON Sumut 2024
PALEMBANG, SindoSumsel. Com–Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) menargetkan 61 Cabang Olahraga (Cabor) lolos dan meraih tiket pada Pekan Olahraga Nasional (PON) di Provinsi Aceh dan Sumatera Utara (Sumut) tahun 2024 mendatang., sehingga Wakil Gubernur (Wagub) Sumsel yakin bahwa Sumsel berani pasang target berada di peringkat 10 …
Read More »Siap-Siap, Liga Voli Sumatera Selatan di Gelar Tahun 2023
Palembang,SindoSumsel.com–Liga Voli (Livoli) Sumatera Selatan rencananya akan dilangsungkan dan dimulai 21 Januari 2023. Livoli ini akan dipusatkan di Palembang dan diikuti 17 Kabupaten/Kota se Sumatera Selatan. “Silahkan siap-siap, mulailah latihan dan persiapan. Livoli Sumsel segera digelar rencananya start 21 Januari 2023,” kata Presiden Livoli Sumsel H Hendri Zainuddin, Selasa (22/11/2022). …
Read More »Demi Lindungi Atlit Koni dan BPJS Ketenagakerjaan Jalin Kerjasama
SindoSumsel. Com, PALEMBANG—Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat dan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJS Ketenagakerjaan) jalin kerjasama. Kerjasama ini untuk perlindungan pelaku olahraga/atlit. MoU penandatanganan perjanjian kerjasama antara BPJS Ketenagakerjaan dengan KONI Pusat secara hybrid dan serentak yang diikuti oleh KONI dari 34 Provinsi, salah satunya KONI Sumatera Selatan yang …
Read More »Sumsel Borong 3 Emas dan 3 Perak Kejurnas Angkat Besi Junior 2022
SindoSumsel. Com, YOGYAKARTA – Tinta emas kembali ditorehkan Pengurus Provinsi (Pengprov) Perkumpulan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PABSI) Sumatera Selatan (Sumsel). Ya, PABSI Sumsel berhasil mempersembahkan tiga medali emas dan tiga medali perak dalam Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Angkat Besi Remaja dan Junior 2022. Tiga medali emas Sumsel dipersembahkan oleh Indah Apriza …
Read More »KONI Sumsel Tingkatkan Honor Atlet Binaan
SindoSumsel.com, Palembang – Komite Olahraga Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) memberikan kepastian untuk meningkatkan honorarium bagi atlet dan pelatih binaannya. Kebijakan tersebut sebagai bentuk komitmen untuk meningkatkan kesejahteraan atlet dan pelatih. “Sudah kita putuskan, honorarium bagi atlet dan pelatih binaan KONI Sumsel, akan ditingkatkan.” kata Ketua KONI Sumsel, Hendri Zainuddin, pada …
Read More »Raker Pengcab Tidak Sah, Jabatan Ketua KONI Muba Tetap Diperpanjang
SindoSumsel.com, Palembang- Polemik yang terjadi antara KONI Muba dengan Pengurus Cabor (Pengcab) merupakan hal yang lumrah terjadi sebagai wujud dinamika organisasi. Namun, KONI Sumsel menyayangkan sikap dan reaksi yang dilakukan pengurus cabor yang dinilai melakukan upaya-upaya di luar aturan yang berlaku. “Terkait aksi mosi tidak percaya yang dilakukan sejumlah Pengcab …
Read More »Hendri Zainuddin Dorong Balap Sepeda ISSI Lubuklinggau Sebagai Cabor Unggulan
SindoSumsel.com, LUBUKLINGGAU-Cabang olahraga Balap Sepeda Lubuklinggau terus mendapat dukungan dari insan olahraga. Kali ini, Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sumatera Selatan, H Hendri Zainuddin, memastikan akan mempercepat proses perwujudan Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) untuk menetapkan cabang olahraga unggulan di Kota Lubuklinggau maupun kabupaten/kota lainnya di Provinsi Sumsel. Penetapan …
Read More »Laksanakan Rekomendasi Komisi V DPRD, KONI Sumsel Pangkas Pengurus Menjadi Seratus Orang
SindoSumsel.com, Palembang — Setelah melalui serangkaian pertimbangan, akhirnya Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) melaksanakan rekomendasi Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumsel yakni memangkas pengurus yang ada sebelumnya menjadi seratus orang. Pernyataan tersebut disampaikan oleh Ketua KONI Sumsel, Hendri Zainuddin, melalui Sekretaris KONI Sumsel, Suparman …
Read More »